Tanggal 22 Desember diperingati sebagai Hari Ibu. Islam Satu satunya Agama yang menjunjung dan menghormati Seorang Ibu. Banyak Kisah dalam Al-Quran maupun Hadist tentang keutamaan seorang Ibu Doa Ibu Sepanjang Hayat, Kasih Ibu Sepanjang Masa. Seseorang Sukses adalah berkat doa dan kasihsayang Seorang, tak terbalas jasanya, bahkan kita orang - orang yang punya banyak Hutang Pada Ibu. Semoga Kita dimudahkan dalam Menghormati dan patuh kepada Ibu.